Penyebab Penyakit Stroke dan Gejala yang Menyertainya

8 Penyebab Penyakit Stroke dan Gejala yang Menyertainya

Posted on

Mengetahui berbagai penyakit stroke dapat membuat Anda lebih mudah mengatasinya sebelum area otak mengalami kerusakan yang lebih parah.

Saat ini keadaan darurat medis seperti penyakit stroke dapat menyerang siapa saja dan kapan saja. Bahkan menyebabkan sel-sel otak mati hanya dalam hitungan menit. Penyakit ini merupakan kondisi di mana berkurangnya pasokan darah ke otak karena terjadinya penyumbatan (stroke iskemik) atau justru pecahnya pembuluh darah (stroke hemoragik).

Tanpa darah maka otak tidak dapat menerima asupan nutrisi dan oksigen. Akibatnya dapat menyebabkan sel-sel pada area otak yang terdampak mulai mati. Karenanya kondisi tersebut dianggap membahayakan nyawa penderitanya. Sebab itulah seseorang yang terkena serangan stroke memerlukan pertolongan dengan segera.

Penyebab Penyakit Stroke dan Gejalanya

Adanya penanganan dan pertolongan yang tepat dan cepat dapat mengurangi risiko terjadinya berbagai komplikasi serta kerusakan otak yang cukup parah. Sebab matinya sel otak dapat menjadikan bagian tubuh tertentu tidak mampu berfungsi dengan baik.

Biasanya gejala stroke dapat muncul pada bagian tubuh yang dikendalikan oleh area otak yang rusak. Hal tersebut bisa saja terjadi akibat kondisi kesehatan tertentu, jatuh, kecelakaan, atau juga faktor gaya hidup yang digunakan. Lantas penyebab stroke apa sajayang perlu Anda ketahui agar lebih mudah melakukan pencegahan? 

Kebiasaan Mengunyah Tembakau

Mengunyah tembakau ataupun merokok ternyata dapat meningkatkan penyebab terjadinya stroke. Ini disebabkan oleh kadar nikotin yang dapat meningkatkan tekanan darah dalam tubuh. Tak hanya itu saja, asap rokok juga dapat menyebabkan terjadinya penumpukan lemak pada arteri leher utama.

Hal tersebut juga bisa mengentalkan darah Anda hingga tidak mustahil terjadi penggumpalan. Bahkan bagi perokok pasif pun dapat berisiko terkena dampak semacam ini akibat asap bercampur dengan udara yang mereka hirup.

 Diabetes

Penyebab gangguan strokelain yang perlu diwaspadai dapat muncul pada penderita diabetes. Karena cenderung mudah kelebihan berat badan dan juga sering kali mengalami tekanan darah tinggi, sehingga kedua hal ini memungkinkan seseorang terkena stroke. Bahkan diabetes pun dapat berisiko merusak pembuluh darah. Apabila Anda mengalami stroke pada saat kadar gula darah sedang naik, maka kemungkinan terjadinya cedera otak menjadi lebih besar.

Penyebab Stroke Akibat Konsumsi Alkohol

Stroke yang paling umum dialami oleh masyarakat Indonesia adalah berjenis iskemik. Namun, terlepas daripada itu Anda tetap perlu mewaspadai penyebab lain yang dapat berisiko sangat tinggi untuk terserang penyakit ini. Seperti halnya ketika Anda terlalu banyak meminum alkohol yang diketahui dapat menyebabkan meningkatnya tekanan darah dan juga trigliserida yang bisa menimbulkan terjadinya aterosklerosis.

Aterosklerosis merupakan pengerasan atapun penyumbatan pada pembuluh darah arteri yang disebabkan oleh menumpuknya plak di bagian dinding pembuluh darah. Adanya penyumbatan tersebut dapat menghambat tersalurkannya aliran darah ke berbagai organ tubuh.

Adanya Penyakit Jantung

Gangguan stroke juga dapat terjadi karena adanya penyakit jantung. Kondisi seperti ini termasuk katup jantung yang rusak serta detak jantung yang tidak teratur. Permasalahan ini sering kali menjadi penyebab terjadinya stroke pada orang tua. Bahkan penyakit jantung juga dapat muncul akibat timbunan lemak hingga menyebabkan penyumbatan arteri.

Usia dan Riwayat Keluarga

Setiap orang memiliki kemungkinan terserang stroke. Akan tetapi risiko terserang stroke akan meningkat seiring bertambahnya usia seseorang. Bahkan diketahui bahwa seseorang yang sudah mencapai usia 55 tahun risiko mengalami stroke akan berlipat ganda setiap 10 tahun.

Sedangkan jika keluarga Anda ada yang mempunyai tekanan darah tinggi, sakit jantung, ataupun darah tinggi, maka Anda juga mempunyai risiko terserang penyakit stroke. Bahkan tak sedikit penyebab strokediakibatkan oleh kelainan genetik yang menghambat proses berjalannya aliran darah ke otak.

Baca : Obat Stroke Herbal Antapro Bharata

Gejala Munculnya Penyakit Stroke

Perlu diketahui bahwa setiap bagian dari tubuh dikendalikan oleh area otak yang berbeda, sehingga gejalanya pun akan muncul sesuai pada bagian otak yang terserang dan seberapa parah kerusakannya. Meskipun gejala stroke pada setiap orang itu berbeda-beda, tapi pada umumnya setiap gejala akan muncul secara tiba-tiba. Berikut ini gejala utama stroke yang dapat Anda ketahui.

Pada Bagian Lengan

Biasanya seseorang yang terkena serangan penyakit stroke akan mengalami ketidakmampuan mengangkat salah satu lengannya. Hal tersebut akan menimbulkan seperti mati rasa atau karena lengan terlalu lemas hingga sulit untuk melakukan fungsinya dengan benar. Bahkan salah satu tungkai yang berada satu sisi dengan lengan tersebut juga akan turut mengalami kelemahan.

Wajah

Gejala stroke pada seseorang dapat dikenali dengan perubahan yang terjadi pada area wajah. Dalam hal ini salah satu sisi wajah akan tampak menurun hingga tidak mampu tersenyum sebab mata ataupun mulut telah terkulai.

Cara Berbicara

Anda juga dapat mengenali gejala penyakit kelumpuhan ataupun stroke melalui gaya berbicara. Misalnya ucapan menjadi kacau, tidak jelas, bahkan tidak mampu lagi berbicara apa pun walaupun Anda masih dalam kondisi sadar.

Selain daripada ketiga gejala tersebut, beberapa kondisi berikut ini juga dapat menjadi tanda-tanda terserang stroke.

  • Muntah ataupun hanya mual-mual
  • Kesadaran mulai menurun
  • Terjadinya sakit kepala yang cukup hebat secara tiba-tiba dan disertai kekakuan pada bagian leher serta mengalami vertigo (pusing berputar)
  • Mengalami disfagsi atau sulit menelan sehingga dapat menyebabkan tersedak
  • Penglihatan dapat menghilang secara tiba-tiba atau terjadi penglihatan ganda
  • Dan, gangguan pada kendali gerak tubuh serta pada keseimbangan

Pengobatan stroke dapat juga dilakukan dengan mengunjungi tenaga kesehatan sehingga Anda dapat menerima penanganan yang tepat. Pada saat menunggu bantuan dari medis, ada beberapa penanganan ringan yang dapat Anda lakukan untuk menghindari keadaan yang lebih parah, seperti beberapa penanganan berikut ini.

Jangan Memindahkan Penderita

Penting bagi Anda untuk mengetahui penanganan sederhana ini. Jika Anda atau orang di sekitar mengalami stroke, sebaiknya jangan mengubah posisinya dari tempat semula. Sebab mengubah posisi dapat memperbesar risiko pecahnya pembuluh darah halus di bagian otak. Cukuplah dengan membantu penderita berbaring telentang agar tidak terjatuh ke lantai.

Ungkapkan Kata-kata yang Dapat Menenangkan

Orang yang sakit cenderung berpikiran negatif dan panik. Karenanya Anda perlu berpikir dengan tenang. Jika penderita stroke adalah orang di sekitar, cobalah untuk mengungkapkan kata-kata yang dapat menenangkannya. Katakan bahwa penderita pasti mampu melalui permasalahan tersebut dan akan mendapatkan pertolongan yang tepat.

Mengusahakan Agar Penderita Penyakit Stroke Berada dalam Posisi Nyaman

Sembari menunggu tim medis, Anda dapat melakukan pertolongan dengan menyandarkan tubuh penderita dalam posisi yang membuatnya nyaman. Hal tersebut bertujuan untuk mencegah terjadinya gangguan pada peredaran darah sehingga penderita dapat bernapas secara lancar.

Penyembuhan Stroke Menggunakan Antapro Bharata

Stroke bisa kembali pulih menggunakan penanganan yang tepat. Salah satu cara pengobatan terbaik untuk stroke yaitu dengan metode konservasi obat. Diantara obat stroke terbaik yaitu Antapro Bharata.

Baca : Testimoni Obat Stroke Paling Ampuh Antapro Bharata

Apakah stroke bisa sembuh?

Stroke bisa sembuh dan pulih.

Apakah Antapro Bharata bisa untuk mengobati stroke?

Antapro Bharata diformulasikan untuk melancarkan peredaran darah. Namun banyak pasien stroke yang telah kembali pulih dengan terapi Antapro Bharata.

Berapa Harga Antapro Bharata?

Harga Antaparo Bharata untuk 1 botol Rp 245.000,- Untuk 2 botol Rp 445.00,- (diskon Rp.45.000,-

Apakah Antapro Bharata tersedia di Apotik?

Antapro Bharata tidak tersedia di Apotik. Pengiriman Resmi hanya dari Cilacap saja.

Agar Anda dan keluarga terhindar dari penyakit stroke, penting sekali untuk mengetahui penyebab dan juga gejalanya. Sehingga Anda dan orang-orang di sekitar dapat mengambil penanganan dengan langkah tepat untuk menghindari kerusakan area otak yang lebih parah. Nah, jika Anda ingin terbebas dari gangguan penyakit ini, pastikan untuk beli produk Antapro Bharata di pilar17.com. Atau hubungi nomor kontak 0853 8080 7997 sekarang untuk melakukan pembelian.